Alat Ukur Oksigen Terlarut Benchtop PH-810

Benchtop Dissolved Oxygen Meter PH-810 adalah instrumen pengukur yang dirancang khusus untuk mengukur jumlah oksigen terlarut dalam air yang berasal dari fotosintesa dan absorbsi atmosfer atau udara.

Category: Tags: , , , , ,
KONTAK PEMESANAN

Untuk Pemesanan produk dapat melalui kontak dibawah ini :

Description

Alat Ukur Oksigen Terlarut Benchtop PH-810 merupakan alat uji yang digunakan untuk mengukur jumlah kandungan oksigen terlarut dalam suatu cairan. (DO) atau yang biasa disebut dengan kebutuhan oksigen merupakan salah satu parameter penting dalam analisis kualitas air. Di dalam air, oksigen memainkan peranan dalam menguraikan komponen-komponen kimia menjadi komponen yang lebih sederhana. Apabila semakin besar nilai DO pada air tersebut memiliki kualitas yang bagus dan sebaliknya jika nilai DO rendah bahwa air tersebut telah tercemar. Oleh karena itu, Dengan menggunakan Alat Uji Oxygen Dissolved PH-810 ini Anda dapat mengetahui sejauh mana badan air mampu menampung biota air seperti mikroorganisme secara mudah, cepat dan akurat.

Alat Ukur Oksigen Terlarut Benchtop PH-810

Alat Ukur Oksigen Terlarut Benchtop PH-810

Oksigen juga diperlukan oleh mikroorganisme baik yang bersifat aerob dan anaerob, dalam proses metabolisme. Dengan adanya oksigen dalam air, mikroorganisme semakin giat dalam menguraikan kandungan dalam air. Selain itu, kemampuan air untuk membersihkan pencemaran juga ditentukan oleh banyaknya oksigen dalam air. Oleh sebab itu, Dengan adanya Alat Pengukur Oksigen Terlarut PH-810 ini Anda dapat mengukur jumlah kandungan oksigen terlarut dalam air.

Pada product ini ada 2 pilihan yaitu; seri PH-810 dan seri PH-980 dimana perbedaan Dissolved Oxygen Meter ini hanya di spesifikasinya saja untuk seri PH-810 Memory; /, Reset Function; Yes, Output; /, Display; LCD (135×75mm), sedangkan untuk seri PH-980 ini Memory; Stores up to 500 data sets, Reset Function; -, Output; USB Communication Interface, Display; /.

Alat Ukur Oksigen Terlarut Benchtop PH-810 ini cocok untuk aplikasi pendidikan dan laboratorium. Alat Penguji Dissolved Oxygen PH-810 ini memiliki bentuk yang efesien, sehingga Anda akan mudah dan nyaman dalam menggunakannya, Alat Penguji Dissolved Oxygen PH-810 ini juga mempunyai fungsi kompensasi suhu otomatis, memungkinkan pengukuran yang akurat tanpa khawatir tentang suhu sampel. Dan Alat Penguji Dissolved Oxygen PH-810 ini terdapat fitur reset secara otomatis melanjutkan semua pengaturan kembali ke opsi default pabrik. Selain itu, Alat Penguji Dissolved Oxygen PH-810 ini dilengkapi dengan sebuah layar LCD yang akan menampilkan hasil pengukuran tersebut secara jelas. Dengan berbagai fitur pada Alat Ukur Kadar Oksigen Terlarut PH-810 ini dapat menunjang pekerjaan Anda.

Beberapa Product Alat Ukur Uji lainnya yang mungkin Anda Butuhkan seperti :

  1. Alat Benchtop Turbidimeter BK-3 Series.
  2. Alat Penguji Oksigen Terlarut AMT08.
  3. Digital Oxygen Bomb Calorimeter XRY-1A+.
  4. Alat Ukur Kadar Oksigen Terlarut Digital DO-5510.
  5. Alat Pengukur Kekerasan Air Benchtop PH-932.
  6. Benchtop Turbidity Meter TB200.
  7. Alat Pengukur Oksigen Terlarut Digital DO901.
  8. Alat Generator Oksigen (Konsentrator Oksigen) OG-1000.

Fitur Alat Ukur Oksigen Terlarut Benchtop PH-810 :

  • Kalibrasi 1 atau 2 poin menggunakan air jenuh udara dan larutan nol oksigen.
  • Salinitas manual dan kompensasi tekanan barometrik meningkatkan akurasi pengukuran.
  • Kompensasi Suhu Otomatis memastikan pembacaan yang akurat.
  • Calibration Due Reminder meminta pengguna untuk mengkalibrasi meteran secara teratur.
  • Fungsi Tahan Otomatis membekukan pembacaan yang stabil agar mudah dilihat dan direkam.
  • Pesan bantuan sebagai panduan operasional yang membantu Anda dengan cepat mulai menggunakan meteran.
  • Fitur Reset secara otomatis melanjutkan semua pengaturan kembali ke opsi default pabrik.
  • Indikator stabilitas secara otomatis menunjukkan status pengukuran saat ini. (Untuk PH-980)
  • Unit suhu yang dapat dipilih (° C atau ° F) memenuhi persyaratan aplikasi yang berbeda. (Untuk PH-980)
  • Menu Sistem memungkinkan pengaturan 9 parameter, termasuk jumlah kalibrasi titik, resolusi, kondisi stabilitas, satuan konsentrasi, dll. (Untuk PH-980)
  • Memori yang diperluas menyimpan dan mengingat hingga 500 bacaan. (Untuk PH-980)
  • Stempel jam waktu nyata bawaan menyimpan data untuk memenuhi standar GLP. (Untuk PH-980)
  • Data yang disimpan dapat ditransfer ke komputer dengan antarmuka komunikasi USB. (Untuk PH-980)
Spesifikasi Alat Ukur Oksigen Terlarut Benchtop PH-810 :
  • Rentang Oksigen Terlarut : 0,0 ~ 20,0mg / L (atau ppm)
  • Akurasi : ± 0,5mg / L.
  • Resolusi : 0.1mg / L.
  • % Saturasi Oksigen : 0,0 ~ 200,0%
  • Akurasi : ± 10%
  • Resolusi : 0,1%
  • Kalibrasi Poin : 1 ~ 2 poin
  • Kompensasi Suhu : 0 ~ 40 ° C, 32 ~ 104 ° F, Otomatis
  • Koreksi Tekanan Barometrik : 60.0 ~ 112.5kPa, 450 ~ 850mmHg
  • Koreksi Salinitas : 0 ~ 35g / L.
  • Fungsi Hold : Manual atau Otomatis
  • Power Off : Manual atau Otomatis (180 menit)
  • Penyimpanan : /
  • Fungsi Reset : Ya
  • Keluaran : /
  • Konektor : steker mini 6-pin
  • Tampilan : LCD (135 × 75mm)
  • Persyaratan Daya : adaptor daya DC9V / 400mA
  • Dimensi (mm) : 210 * 205 * 75mm
  • Berat (kg) : 1.5Kg
  • Ukuran Paket (W * D * H) mm : 310 * 240 * 180mm
  • Berat Kotor (kg) : 1.7kg
Bergerak pada bidang distributor, kami Dropshiper akan berusaha semaksimal mungkin menyediakan alat ukur solusi Kebutuhan dengan product baik digital ataupun analog.

Untuk informasi Alat Ukur Oksigen Terlarut Benchtop PH-810 sejenisnya bisa anda lihat pada Kategori DO Meter, kebutuhan Harga maupun Formalitas penawaran serta Stock, Silakan langsung saja hubungi KONTAK yang tersedia, baik telepon, whatsapp atau email.

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Alat Ukur Oksigen Terlarut Benchtop PH-810”

Your email address will not be published. Required fields are marked *