Alat Hot Plate Ceramic CH-300
Alat Piring Keramik Panas CH-300 adalah kompor tanam meja portabel kecil yang dilengkapi satu atau lebih elemen pemanas dan digunakan di laboratorium untuk melakukan reaksi kimia, memanaskan sampel, dan untuk berbagai aktivitas lainnya.
KONTAK PEMESANAN
Untuk Pemesanan produk dapat melalui kontak dibawah ini :
Description
Alat Hot Plate Ceramic CH-300 adalah alat di laboratorium kimia yang digunakan untuk memanaskan campuran sampel. Sampel yang akan dipanaskan ditempatkan ke dalam erlenmeyer atau gelas kimia, pastikan gelas kimia atau erlenmeyer juga tahan terhadap panas (temperature). Kemudian pada hotplate terdapat tombol yang diputar untuk menghidupkan dan mematikannya. Alat Pemanas Larutan CH-300 ini juga dapat digunakan untuk menghomogenkan larutan, tetapi diperlukan alat bantu stirrer bar untuk mengaduk. Oleh karena itu, Dengan menggunakan Alat Pemanas Larutan Keramik CH-300 ini Anda dapat memanaskan larutan kimia dengan mudah, cepat dan akurat.
Cara penggunaan Hot Plate Keramik CH-300 ini cukup sederhana Anda tinggal siapkan sampel yang akan dipanaskan, tuangkan sampel ke dalam erlenmeyer atau gelas beker, kemudian menempatkan sampel diatas hotplate, Hidupkan alat, lalu putar pengatur suhu secara perlahan sesuai suhu yang diiginkan, Tunggu hingga proses pemanasan selesai, Pindahkan sampel dan gelas beker dari alas hotplate, kemudian matikan alat tersebut. Pada Product ini Ada 2 pilihan yaitu; Model CH-300 Dan CH-400 dimana perbedaan pada Hot plate ini untuk model CH-300 Plate size(mm); 300*200, Consumption(W); 1800, ExternalSize(mm); 350*340*188, Package Size(mm); 490*445*310, Gross Weight; 18kg, Sedangkan untuk Model CH-400 ini Plate size(mm); 400*280, Consumption(W); 2200, ExternalSize(mm); 450*420*188, Package Size(mm); 500*470*220, Gross Weight; 19kg.
Alat Hot Plate Ceramic CH-300
Prinsip kerja Alat Hotplate CH-300 ini didasarkan pada proses perubahan energi listrik menjadi energi panas yang terjadi pada alas hotplate yang merupakan sebuah konduktor. Jadi, energi listrik yang berasal dari listrik yang mengalir ke hotplate, diubah menjadi energi panas pada alas lempeng hotplate. Ini yang menyebabkan hotplate menjadi panas. Dengan adanya Alat Pelat Pemanas Keramik CH-300 ini Anda dapat memanaskan sampel dengan aman dan handal.
Alat Hot Plate Ceramic CH-300 ini berlaku dalam artikel pengeringan dalam analisis kimia, penentuan fisik, perlakuan panas dan eksperimen suhu lainnya di laboratorium perusahaan pertambangan industri, kedokteran dan kesehatan, perlindungan lingkungan, biokimia dan penelitian ilmiah dan laboratorium perguruan tinggi dll. Alat Uji Lempeng Panas CH-300 ini memiliki desain yang ergonomis, sehingga Anda dapat mengoperasikannya dengan sangat nyaman. Dan Alat Uji Lempeng Panas CH-300 ini terdapat pengontrol PID, sehingga Anda dapat mengatur suhu sesuai dengan target yang perlu dicapai. Selain itu, Alat Uji Lempeng Panas CH-30 ini dilengkapi dengan tampilan (display) suhu untuk memudahkan Anda dalam mengatur pemanasan sampel. Dengan berbagai fitur pada Alat Laboratorium Hotplate CH-300 ini dapat menunjang pekerjaan Anda.
Beberapa Product Alat Ukur Uji lainnya yang mungkin Anda Butuhkan seperti :
Fitur Alat Hot Plate Ceramic CH-300 :
- Memiliki desain yang ergonomis.
- Terdapat tampilan (display) suhu.
- Mempunyai Permukaan hot plate (alas) yang cukup besar.
- Pengontrol PID.
- Pelat pemanas keramik yang benar-benar tertutup, dengan lampu halogen, cepat panas, aman, dan andal.
Spesifikasi Alat Hot Plate Ceramic CH-300 :
- Ukuran pelat (mm) : 300 * 200
- Max. Suhu : 450 ° C
- Bahan (Badan utama) : Baja canai dingin dengan lapisan bubuk anti bakteri
- Catu Daya : AC110 / 220V, 50 / 60Hz
- Konsumsi (W) : 1800
- Ukuran Eksternal (mm) : 350 * 340 * 188
- Ukuran Paket (mm) : 490 * 445 * 310
- Berat Kotor : 18kg
Bergerak pada bidang distributor, kami Dropshiper akan berusaha semaksimal mungkin menyediakan alat ukur solusi Kebutuhan dengan product baik digital ataupun analog. Untuk informasi Alat Hot Plate Ceramic CH-300 sejenisnya bisa anda lihat pada Kategori Hotplate, kebutuhan Harga maupun Formalitas penawaran serta Stock, Silakan langsung saja hubungi KONTAK yang tersedia, baik telepon, whatsapp atau email.
Reviews
There are no reviews yet.